Merupakan
sekumpulan perintah DOS yang disusun dan disimpan dalam sebuah file yang
berekstensi .Bat.
Perintah-perintah
BATCH :
PERINTAH
|
KETERANGAN
|
ECHO
/ @ECHO OFF
|
Menampilkan
pesan ke layar atau menghidupkan / mematikan fasilitas penggemaan perintah
|
TIME
|
Menampilkan
prompt waktu
|
DATE
|
Menampilkan
prompt tanggal
|
PAUSE
|
Menghentikan
eksekusi batch secara sesaat sampai pemakai menekan sembarangan tombol
|
REM
|
Untuk
memberikan komentar didalam file batch
|
GO
TO
|
Mengarahkan
pemrosesan ke perintah yang terletak sesudah label yang disebutkan pada perintah
ini.
Mengatur
pemrosesan berdasarkan suatu kondisi
|
Sebuah file batch dapat
diciptakan dengan menggunakan fasilitas editor teks, misalnya COPY CON
dan EDIT/EDLIN.
Contoh berikut menunjukkan cara membuat
sebuah file batch dengan nama file Latih1.Bat.
C:\> COPY
CON Latih1.Bat (enter)
Cls
Date
Dir*.com \p
^Z
1 file(s) copied
Hasil :
C:\>
Latih1.Bat (enter)
The
Current date is Tue 09-28-2003
Enter new date (mm-dd-yy) :
Volume in drive C has no label
Directory of C:\
Belajar.com
Bel.com
Contoh.com
C:\>-
·
Contoh
perintah-perintah pada batch file :
- ECHO
Contoh :
C:\> COPY
CON Latih2.Bat (enter)
Echo
Belajar Batch File
Echo Di Kelas 1 DA 02 ^Z
Hasil :
C:\>
Latih2.Bat (enter)
Echo Belajar Batch File
Belajar Batch
File
C:\> Echo
Di Kelas 1 DA 02
Di Kelas 1 DA
02
C:\>-
Untuk itu
harus menggunakan perintah @Echo Off agar hilang / mematikan perintah penggemaan.
Contoh :
C:\> COPY
CON Latih1.Bat (enter)
@Echo Off
Echo Matikan Perintah
Echo Perintah Sudah Mati
Hasil :
C:\>
Latih1.Bat (enter)
Matikan
Perintah
Perintah
Sudah Mati
- PAUSE
Contoh :
@Echo Off
Echo “Mencoba
perintah pause”
Pause
Date ^Z
Hasil :
“Mencoba
perintah pause”
Press Any
Key To Continue…..
The Current
date is Mon 09/25/2006
Enter new
date (mm-dd-yy) :
- GO
TO
Contoh :
Echo
Indonesia Raya
:ulang
Echo Merdeka
Echo Tekan Ctrl+Break untuk selesai
Go To ulang
- Perintah
Call
Digunakan
untuk memanggil file batch yang lain sebagai subrutin
Contoh :
C:\> EDIT
Prog1.Bat
@Echo Off
Echo Off Anda berada dalam program1
Pause
Call Prog2.Bat
Echo Anda kembali ke program1
C:\> EDIT
Prog2.Bat
@Echo Off
Echo program2
Echo Balik yuk!!!
Hasil :
C:\>
Prog1.Bat
Anda berada dalam program1
Press Any Key To Continue…..
Program2
Balik yuk!!!
Anda kembali ke program1
0 komentar:
Posting Komentar